Kentang Bisa Memudarkan Bekas Jerawat

Kentang memiliki kandungan potasium, sulfur, fosfor, dan klorida yang bisa memudarkan bekas jerawat pada kulit wajah.
Selain itu, kentang juga mengandung enzim kotakolase yang memiliki efek mencerahkan.
Kalau kamu ingin memanfaatkan kentang untuk mengatasi bekas jerawat, begini caranya:
- Ekstrak jus dari kentang segar menggunakan alat peras atau blender.
- Oleskan jus kentang ke bekas jerawat menggunakan kapas.
- Biarkan selama 10-15 menit, lalu bilas dengan air hangat.
- Ulangi ini setiap hari atau beberapa kali seminggu.
(FuN)