Stephen Hawking

Tokoh inspiratif dunia selanjutnya datang dari dunia sains, Prof. Stephen Hawking.
Keterbatasan fisik yang dialami akibat penyakit saraf bukan penghalang bagi Hawking untuk menuliskan karya-karya terbaiknya yang terus dibaca dari satu generasi ke generasi lainnya.
Stephen Hawking sendiri beraktivitas dengan kursi roda lebih dari 40 tahun dan tidak bisa berbicara hampir 28 tahun lamanya.
Hawking selalu yakin ada celah di balik suatu kesulitan yang bisa ditaklukan jika mau menghadapi tantangan tersebut.
Hawking meninggal pada 14 Maret 2018 karena penyakit saraf Lou Gehrig’s disease atau sering dikenal dengan ALS.
Sumber : https://glints.com/id/lowongan/tokoh-inspiratif-dunia/