Serba Serbi e-Kinerja PMM (3)
Menindaklanjuti beberapa chat pribadi yang masuk di WA co-kapten belajar.id terkait dengan dokumen untuk pengembangan komepetensi. Baharudin menyampaikan bahwa sebaiknya guru melihat kembali RHK yang sudah diambilnya pada periode kinerja 2024 ini.
Sebab hal itu terkait dengan cocoknya dokumen yang diupload dengan RHK yang diambil. Misalkan guru mengambil RHK berupa partisipan dalam kegiatam seminar sebanyak 4 kali. Maka guru perlu cukup mengumpulkan 4 sertfikat saja terkait RHK tersebut.
Jangan sampai guru terlena, mengikuti banyak, tetapi akhirmya yang diupload hanya 4 sertifkat. Kan tentu sayang bila gak terpakai.
Sementara itu, guru bisa saja memanfaatkan waktumya untuk mengambil tugas atau kegiatan yang lainnya.
BY