Persiapan Acara Pemberian Apresiasi Siswa Berprestasi dan Pelepasan Siswa Kelas IX

Kota Bima, 13 Juni 2025 _ Segenap warga sekolah secara bersama-sama mempersiapkan segala macam persiapan dalam rangka Acara Pemberian Apresiasi Siswa Berprestasi dan Pelepasan Siswa Kelas IX Tahun Ajaran 2024/2025 yang akan dilaksanakan pada tanggal 14 Juni 2025. Kegiatan ini dibawah arahan ketua panitia pak Yusuf. Persiapan pun dilakukan dari pagi sampai sore hari dengan hasil yang memuaskan. (FuN)