Merdekalah Bangsaku - Yamin
Merdekalah Bangsaku - Yamin
Sejarahmu terus terkenang diingatanku
Tujuh belas Agustus saksi bisu hari kebebasanku
Para pahlawan bertaruh keras pertahankan keutuhanmu
Sebagai kenangan sepanjang hidup
Indonesia kini merdeka
Berkibarnya sang merah putih bawa napas lega tanpa nestapa
Mengenang cerita berderailah air mata
Kemerdekaan hilangkan jeritan lara
Indonesia merdeka....
Lahirkan pemuda pemudi bangsa