Syair Romantis

Jangan engkau buta dalam mencinta

Agar kau tidak membabi buta

Dalam mencintai sosoknya

Dalam mencemburi sosoknya.