Museum Fatahillah
Bergeser ke
kawasan Kota Tua, Museum Fatahillah atau Museum Sejarah Jakarta merupakan
gedung tua yang dulunya berfungsi sebagai kantor Wali Kota Batavia pada masa
penjajahan Belanda.
Selain arsitekturnya yang cantik.
Gedung ini berisi banyak benda peninggalan sejarah, mulai dari lukisan antik,
denah Kota Batavia, hingga prasasti dari kerajaan di Indonesia yang sudah ada
sejak tahun 1710.
Anak bisa mengenal sejarah bangsa
Indonesia serta Kota Batavia sebelum berubah menjadi Kota Jakarta setelah
kemerdekaan. Di area luar museum banyak yang menyediakan sepeda yang bisa kamu
sewa untuk mengelilingi kawasan Kota Tua di sore hari.
Alamat: Taman Fatahillah No.1, Jakarta Barat, Jakarta,
Indonesia.
Jam
Operasional: Rp 2.000 (Anak-Anak)
dan Rp 5.000 (Dewasa)
Harga Tiket: 09.00-15.00 WIB
Sumber:
https://www.jakartanotebook.com/blog/wisata-edukasi-di-jakarta/