PANTUN KARYA SUHARNI

Orang kaya naik mobil Suzuki

Pulang rumah goyang kaki

Orang miskin jalan kaki

Pulang rumah setengah mati